Setiap Jumat, selepas Shalat Jumat, Takmir Masjid Samara menyediakan makan siang gratis untuk jamaah. Ini bukan sekadar berbagi makanan, tetapi juga menumbuhkan rasa kekeluargaan dan kebersamaan antarjamaah.
Bagi warga Samara Regency, program ini menjadi salah satu wujud nyata dari keberkahan hari Jumat—hari mulia yang dimaknai dengan ibadah, silaturahmi, dan saling berbagi tanpa pamrih.
Jamaah Masjid Samara dapat berpartisipasi turut serta memberikan infaq terbaiknya untuk program Jum’at Berkah ini. Silahkan dapat menghubungi Takmir Masjid Samara untuk berpartisipasi.
Luas Tanah | 300 m2 |
Luas Bangunan | 500 m2 |
Status Lokasi | 1200 |
Tahun Berdiri | 2010 |